Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2019

Bahasa Inggris

Gambar
Present Continuous Tense  merupakan  tense  bentuk yang menunjuk pada tindakan yang sedang berlangsung sekarang atau ketika pembicaraan itu sedang berlangsung. Jadi tindakan itu sudah dimulai, dan belum berakhir ketika pembicaraan itu berlangsung.  Tense  ini juga bisa digunakan untuk menjelaskan sebuah kejadian yang terjadi dengan singkat dan atau yang telah terjadi dalam rentang waktu yang lama. Tense  ini juga di kenal dengan sebutan  Present Progressive Tense.  Karena  tense  ini bisa digunakan untuk menjelaskan sebuah tindakan yang mungkin atau bisa dilakukan di masa depan. Pada intinya,  Present Countinous Tense  menunjukkan sebuah kejadian atau kondisi yang sedang terjadi sekarang, sering terjadi, dan dapat dilakukan atau berlanjut ke masa depan. Berikut ini merupakan  contoh kalimat dalam  Present Continuous Tense , yang di sesuaikan dengan situasi yang terjadi : 1. Situasi dimana suatu kejadian tenga...

Tenda

1.     Carilah area perkemahan yang cocok.  Dimana pun Anda berkemah, baik sekedar di halaman belakang maupun di pedalaman hutan, Anda perlu mencari lokasi kemah yang tepat yang dapat memberikan Anda pengalaman berkemah yang paling menyenangkan. Ada beberapa faktor yang perlu dipertimbangkan, namun yang paling utama adalah Anda harus memastikan bahwa area yang Anda pilih merupakan area yang diperbolehkan untuk berkemah. ·          Jika Anda ingin berkemah di taman nasional atau hutan raya, pastikan Anda mendirikan kemah Anda di lokasi-lokasi yang memang sudah ditentukan oleh pihak pengelola taman nasional. Seringkali area-area yang diperbolehkan untuk berkemah ditandai oleh beberapa tiang besi bernomor. Selain itu, di area-area tersebut biasanya terdapat meja piknik, ceruk untuk api anggun, dan, kadang-kadang, keran air yang dapat digunakan saat berkemah. ·          Jika Anda berkem...